Arifin, Syahrul
(2024)
KEANEKARAGAMAN JENIS TUMBUHAN LUMUT PADA BERBAGAI KETINGGIAN DI STASIUN PENELITIAN KARANGSARI TAMAN NASIONAL GUNUNG CIREMAI.
S1 / D3 thesis, Universitas Kuningan.
Abstract
Lumut memiliki peran ekologis dalam menjaga ekosistem terutama pada hutan hujan tropis . tumbuhan inii dibagi menjadi tiga kelompok utama : lumut hati, lumut tanduk, lumut sejati. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui keanekaragaman lumut pada berbagai ketinggian (1000 mdpl-1300 mdpl) di Stasiun Penelitian Karangsari. Penelitian ini menggunakan metode jelajah dan teknik pengambilan sampel secara purposive sampling dengan ukuran plot 2x2. Hasil penelitian didapatkan 249 individu tumbuhan lumut, dan teridentifikasi sebanyak 20 spesies, 15 suku, 18 marga. Indeks keanekaragaman jenis lumut di Stasiun Penelitian Karangsari sekitar 2,450.
Kata Kunci : Ketinggian, Keanekaragaman, Stasiun Penelitian Karangsari, Lumut, Tumbuhan.
Lichensplay an ecological role in maintaining ecosystems, especially in tropical rainforest. These plants are divided into three main groups : namely liverwoets, hornworst, and true lichens. The purpose of this research is to determine the diversity of lichens at various altitudes (1000 masl-1300 masl) at Karangsari Reseach Station. This reseach used exploration method and purposive sampling technique with 2x2 plot size. They result of the study obtained 249 individuals of moss plants, and identified as many as 20 species, 15 tribes, 18 genera. The index value of moss plant species in the Karangsari Reseach Station around 2,450.
Keywords : Altitude, Diversity, Karangsari Reseach Station, Lichens, Plants.
Actions (login required)
- View Item